Penyaluran Cadangan Pangan Pemerintah

Penyaluran Cadangan Pangan Pemerintah

Tawangsari – Perum BULOG Kanwil Yogyakarta menyalurkanCadangan Pangan Pemerintah (CPP) Bulan Februari untuk Bantuan Pangan Beras pada hari Senin, 27 Februari 2024 untuk Warga Kalurahan Tawangsari. Penyaluran CPP termaktup dalam Surat Dinas Pertanian dan Pangan Kabupaten Kulon Progo Nomor 520/0322 tanggal 20 Februari 2024. Perlu diketahui bahwa data penerima bantuan CPP merupakan data dari Pemerintah Pusat sehingga dari Pemerintah Kalurahan […]

Profil KIM Media Tawangsari

KIM adalah Komunitas yang dibentuk oleh masyarakat, dari masyarakat dan untuk masyarakat serta secara mandiri dan kreatif melakukan aktivitas pengelolaan informasi dan pemberdayaan guna memberikan nilai tambah bagi masyarakat itu sendiri. Konsep tersebut merupakan sebuah pengembangan paradigma pola komunikasi di masyarakat: bukan lagi communication to people namun communication with people. Berdasarkan Permenkominfo No. 8 Tahun 2019 tentang Penyelenggaraan Urusan Pemerintahan Konkuren […]