Tidak Ada Status Kepegawaian Perangkat Desa Dalam Draft Materi Uji Petik Rancangan PP, Begini Langkah Antisipasi PPDI – Puskominfo
BANDUNG – Mimpi untuk mendapatkan status kepegawaian dari perangkat desa kembali tertunda, seiring dengan tidak masuknya aspirasi tersebut dalam draft materi Uji Petik Rancangan Peraturan Pemerintah yang akan di laksanakan Senin-Rabu (04-06/11/2024) di Hotel Horison Ultima Bandung. Informasi terkait tidak masuknya aspirasi yang sekian lama disuarakan oleh perangkat desa ini didapat setelah beredarnya Draft Materi…
